HELPING PEOPLE DEVELOP BETTER CONSTRUCTION
Obat Pengeras Beton
Dengan dilatarbelakangi untuk memenuhi kebutuhan pasar akan chemical construction material di Indonesia dan mengimbangi pesatnya perkembangan ilmu di bidang konstruksi bangunan, pada 25 Agustus 1986 yang lalu didirikan PT. Additon Karya Sembada yang menempatkan dirinya pada perusahaan yang memproduksi dan memperdagangkan bahan kimia additive untuk konstruksi bangunan, yang meliputi semua bahan – bahan admixtures yang dibutuhkan untuk konstruksi bangunan.
Lebih dari 2 dasawarsa PT. Additon Karya Sembada telah menjalin kerjasama yang baik dengan para pelanggannya yang potensial, dimana hampir 95% pasar di pulau Jawa, khususnya pasar retail di Jawa Timur telah dikuasai. Produk – produk PT. Additon Karya Sembada juga sudah tersebar merata di kota – kota besar di seluruh nusantara melalui jalur distributor dan sistem keagenan. Banyak proyek-proyek besar di Indonesia sudah menggunakan berbagai variasi produk dari PT. Additon Karya Sembada ini. Pelanggan kami meliputi kontraktor, konsultan, industri ready mix, industri precast, agen dan distributor yang tentunya merupakan asset paling berharga kami.
Nama Perusahaan: | PT. ADDITON KARYA SEMBADA |
Alamat NPWP: | Desa Lemahbang, Lemahbang Sukorejo, Pasuruan-Jawa Timur 67161 |
Telepon: | +62315662090 |
Fax: | +62315620054 |
KULTUR PT. ADDITON KARYA SEMBADA
– Kejujuran
– Komitmen
– Tanggung Jawab
– Pelayanan
– Kepercayaan
– Inovatif
– Team Work
– Komunikasi
– Rasa Memiliki
– Belajar
– Positif
– Kebahagiaan
VISI P.T. ADDITON KARYA SEMBADA
Menjadi Perusahaan Chemical Construction yang memberikan solusi yang efisien, konsisten dan berkelanjutan untuk kemajuan teknologi beton di indonesia.
MISI P.T. ADDITON KARYA SEMBADA
- PT. ADDITON KARYA SEMBADA adalah perusahaan yang memproduksi dan memperdagangkan bahan kimia additif untuk konstruksi bangunan.
- Pelanggan kami adalah para kontraktor, konsultan, industri readymix, industri precast, agen, dan distributor yang menyalurkan dan menyediakan jasa konstruksi.
- Mengembangkan distribusi keseluruh indonesia
- Memberi solusi yang tepat guna dan keunggulan yang kompetitif dengan cara pemanfaatan teknologi, pemilihan mitra kerja yang handal dan pengembangan sumber daya manusia demi kepuasan pelanggan.
- Ikut membantu memberikan layanan quality control untuk penggunaan produk – produk kami.
————
© 2017 PT. ADDITON KARYA SEMBADA